Mengatasi Masalah Tidak Bisa Login "User Profile Cannot Be Loaded" pada Windows 7
User Profile Cannot Be Loaded |
Buat kalian pengguna Windows 7 pernahkah saat pertama kali membuka komputer atau laptop muncul pesan error The User Profile Service failed the logon. User profile cannot be loaded
? nah pastinya kalian akan terkejut dan kaget bingung harus berbuat
apa? mungkin jalan satu-satunya kalian akan pergi ke tukang service atau
mungkin meminta bantuan ke teman yang lebih paham dari kalian, tapi
tunggu dulu tak perlu repot-repot kalian bisa ko menyelesaikan problem
ini sendiri, coba simak penjelasan berikut.
Masalah error "The User Profile Service failed the logon. User profile cannot be loaded" ini terjadi karena sistem pada Windows tidak bisa membaca atau mengenali user profile dengan benar pada saat melakukan log on. Nah langkah pertama yang bisa dilakukan untuk mengatasi masalah ini adalah coba restart komputer kalian dan log on kembali dengan akun kalian yang sama, (setidaknya itu yang dijelaskan oleh Windows) namun jika memang tetap tidak bisa dan masih muncul pesan error tersebut maka kalian bisa menerapkan cara yang ane jabarkan dibawah ini.
Masalah error "The User Profile Service failed the logon. User profile cannot be loaded" ini terjadi karena sistem pada Windows tidak bisa membaca atau mengenali user profile dengan benar pada saat melakukan log on. Nah langkah pertama yang bisa dilakukan untuk mengatasi masalah ini adalah coba restart komputer kalian dan log on kembali dengan akun kalian yang sama, (setidaknya itu yang dijelaskan oleh Windows) namun jika memang tetap tidak bisa dan masih muncul pesan error tersebut maka kalian bisa menerapkan cara yang ane jabarkan dibawah ini.
Catatan: Langkah atau cara mengatasi "The User Profile Service failed the logon. User profile cannot be loaded" dibawah
ini dapat merubah atau memodifikasi registri komputer kalian semua.
Hati-hati dalam mengikuti setiap langkah yang ane berikan, karena jika
kalian salah dalam menerapkan langkah yang ane berikan ini maka masalah
yang lebih serius bisa saja terjadi pada komputer kalian semua. Jadi
tetep fokus ya dan perlahan dalam menyimak langkah-langkah yang ane
berikan.
- Pertama
Hidupkan komputer atau laptop kalian dengan menekan tombol power, lalu tekan F8 (secara berulang kali) sampai keluar daftar mode sistem windows. Lalu pilih " Save Mode ". (#kalo ga bisa coba lagi sampai bisa)
- Kedua
Setelah berhasil logon dengan save mode, tekan tombol windows + R pada keyboard, lalu ketikan "regedit" kemudian tekan OK.
- Ketiga
Setelah masuk ke jendela Registry Editor, cari folder
HKEY_LOCAL_MACHINE >> SOFTWARE >> Microsoft >> Windows NT >> CurrentVersion >> ProfileList.
Maka kalian akan melihat dua buah sub folder dengan nama yang sama dari
folder ProfileList, bedanya salah satu folder berakhir dengan nama .bak.
- Keempat
Ubah nama folder tanpa akhiran .bak dengan menambah nama .bek pada
folder tersebut. Kemudian rename juga folder dengan akhiran .bak
sebelumnya dengan menghapus .bak tersebut.
- Kelima
Pilih folder tanpa akhira .bek kemudian lihat panel sebelah kanan. Klik dua kali pada ReCount dan ubah value data menjadi 0 (nol).
- Keenam
Masih di panel sebelah kanan folder tanpa akhiran .bek. Klik dua kali pada State dan ubah value data menjadi 0 (nol).
- Ketuju
Setelah semua dirubah kira-kira tampilan akan seperti ini:
Sekarang tutup semua jendela Registry Editor kalian dan restart komputer atau laptop kalian, lalu logon seperti biasanya. Nah kalian telah berhasil mengatasi "User profile cannot be loaded" pada Windows 7 kalian seorang diri, mudah bukan?
Mengatasi Masalah Tidak Bisa Login "User Profile Cannot Be Loaded" Pada Windows 7 ~ Copy The World >>>>> Download Now
BalasHapus>>>>> Download Full
Mengatasi Masalah Tidak Bisa Login "User Profile Cannot Be Loaded" Pada Windows 7 ~ Copy The World >>>>> Download LINK
>>>>> Download Now
Mengatasi Masalah Tidak Bisa Login "User Profile Cannot Be Loaded" Pada Windows 7 ~ Copy The World >>>>> Download Full
>>>>> Download LINK